Minggu, 29 Desember 2013

Macam Macam Hewan Langka diIndonesia


Anoa 


Anoa 

Anoa adalah salah satu Hewan Langka yang ada di Indonesia tepatnya anoa di Pulau Sulawesi, Bentuk Anoa seperti terlihat pada Gambar mirip dengan kerbau, kebanyakan orang menyebutnya Kerbau Kecil. Habitat dari Anoa ini adalah hutan hutan yang ada di Pulau Sulawesi, menurut Data, dari tahun ke tahun, Populasi Anoa berkurang, bahkan dibeberap tempat di Sulawesi keberadaan Anoa telah Tiada. 



Bekantan 


Bekantan 

Bekantan, yang biasa disebut monyet jawa ini hidup di Pulau Kalimantan, dan juga ada di Brunei dan Malaysia, Ciri ciri utama Bekantan adalah Hidung yang besar dan panjang, serta memiliki warrna rambut yang coklat kemerah merahan. Bekantan masuk ketegori Hewan yang terancam punah sejak tahun 2000. 





Badak Jawa 


Badak Jawa 

Badak Jawa, jenis badak hingga saat ini ada lima jenis, dan dua diantaranya ada di Indonesia, dibandingkan dengan Kelima jenis badak tersebut, Badak Jawalah yang paling langka, hingga saat ini, Badak Jawa diperkirakan hanya tinggal 60 Ekor saja. 







Bangau Hitam 


Bangau Hitam 

Bangau Hitam, seperti namanya, jenis Hewan langka yang masuk kategori Unggas ini memiliki dominan warna yang hitam seperti terlihat pada gambar, Populasi Bangau Hitam di Indonesia bisa kita temukan di Pulau Jawa, di Hutan, Hutan Bakau ataupun di Sawah, Penduduk setempat atau orang Jawa biasa menyebutnya Sandanglawe. 

Sama seperti Anoa, Populasi Bangau Hitam dari tahun ke tahun berkurang, dan Bangau Hitam ini termasuk dalam Kategori Hewan yang dilindungi oleh Undang Undang. 

Burung Gosong 


Bangau Gosong 

Lagi, Hewan langka berikutnya adalah dari spesies Burung, Namanya Burung Gosong, Habitat Burung ini bisa kita temukan di daerah Maluku dan Papua, Burung ini memiliki dominan Coklat, seperti yang bisa anda liat pada Gambar. Populasi ini setiap tahunnya terus menurun, oleh karena itu Burung Gosong masuk dalam Kategori Hewan Langka yang dilindungi di Indonesia 





Elang Jawa 


Elang Jawa 

Elang Jawa, jenis Spesies Burung yang satu ini sudah sangat jarang ditemui, semakin lama Populasi Elang Jawa semakin sedikit, menurut data IUCN Elang Jawa masuk kategori Hewan yang terancam Punah. Ciri Ciri dari Elang Jawa ini Mirip dengan Burung garuda yang menjadi lambang Indonesia, dan memiliki Jambul dibagian kepalanya. 





Harimau Sumatera 


Harimau Sumatra 

Sebelumnya, sudah dua Harimau yang sudah punah yang berasal dari Indonesia, yaitu Harimau Bali dan Harimau Jawa. dan Yang tersisa di Indonesia adalah Harimau Sumatra. Seperti pada Gambar, Ciri Ciri utama hewan ini bertubuh belang belang, Menurut Data, Harimau Sumatra saat ini hanya tinggal 500 Ekor. 





Kera Hitam 


Kera Hitam 

Kera Hitam, hampir tidak jauh berbeda dengan jenis spesies Kera yang lainnya, Kera hitam mempunyai ciri yang khusus, yaitu Warnanya Hitam legam dan memiliki Jambul unik dibagian kepalanya. Kera hitam bisa ditemukan di Daerah Sulawesi, khususnya di Maluku, namun Populasinya sangat sedikit ditemukan disana. Dan menurut IUCN Kera Hitam termasuk Daftar Hewan yang Sangat Terancam Punah. 



Kuskus 


Kuskus 

Lagi, salah satu Hewan langka kita temukan di Sulawesi, kali ini ada Kuskus Hewan mungil yang masuk hewan berkantung, ciri ciri utamanya, memiliki Tubuh kecil yang Lucu, dan memiliki ekor yang panjang yang biasa dililitkan dipohon. Tapi Sayang Populasi Kuskus ini sangat minim, menurut data pada tahun 1999 saja, Populasi Kuskus ini hanya ditemui 7 ekor. 





Rusa Bawean 


Rusa Bawean 

Rusa Bawean ini bisa kita temui di Gresik, Jawa Timur, Rusa bawean ciri cirinya hampir sama dengan Rusa seperti biasanya, lebih detailnya anda bisa liat pada Gambar. Menurut IUCN Rusa Bawean ini sama dengan Kera Hitam, yaitu masuk kategori Hewan yang sangat terancam Punah. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar